Selasa, 25 April 2017

Pengertian Impor

Pengertian Impor - Impor adalah kegiatan membeli barang ataupun jasa dari luar negeri. Secara umum, alasan suatu negara membeli barang dari luar negeri atau melakukan impor adalah sebagai berikut :
  1. Negara tersebut tidak memiliki bahan untuk memproduksi barang yang dibutuhkan.
  2. Mendatangkan barang dari luar negeri lebih murah dibandingkan membuat sendiri.
  3. Jumlah barang yang diproduksi tidak mencukupi kebutuhan.
Alasanmengapa impor diperlukan, yaitu barang tidak terdapat dinegara tersebut dan adanya kepentingan politik tertentu dengan negara lain sehingga impor diperlukan untuk melancarkan kepentingan politik tersebut.

2 komentar

akhirnya gw ngerti apa itu import :D
jelasin juga dong yang export itu apa?

Ok deh, nanti aku posting tentang pengertian Expor! Makasih juga kunjungannya

Perhatian : Untuk kebaikan bersama Dilarang menyisipkan Link Hidup.
jika cuma teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu tidak menjadi masalah, kalaupun masih ada tentunya Pihak Admin akan Menghapusnya.
EmoticonEmoticon