Minggu, 16 April 2017

Cara Bakar Lemak Bagi Yang Malas Berolahraga

Cara Bakar Lemak Bagi Yang Malas Berolahraga - Bagi anda yang memiliki tubuh berlebih atau obesitas sebaiknya lakukan sesuatu agar kalori dalam tubuh nda bisa berkurang. Akan tetapi jika anda malas beraktivitas, berikut ini beberapa hal yang dapat kamu lakukan agar lemak bisa berkurang hanya dengan melakukan hal-hal yeng termasuk sepele.

Membakar kalori sangatlah penting untuk menghindari penimbunan lemak. Cara yang paling umum dan efektif untuk melakukan itu tentunya dengan berolah raga.

Hanya saja, terkadang kita tidak punya waktu luang untuk melakukan olah raga. Tapi tahukah Anda bahwa ada cara membakar kalori tanpa olah raga.

Tidak percaya? Berikut jabarannya.
  1. Minum teh (180 kalori per hari)
    Konsumsi beberapa gelas teh hijau setiap hari dapat memiliki dampak yang signifikan terhadap pembakaran lemak dalam tubuh. Hal ini dikarenakan teh mengandung zat bernama polifenil yang kaya akan antioksidan, hal ini dapat membantu tubuh mengurai lemak lebih efektif.
  2. Gelisah (350 kalori per hari)
    Tahukan Anda jika gelisah sepanjang hari dapat membakar kalori sepuluh kali lebih banyak dibandingkan dengan duduk diam saja. Sebuah studi pada 2005 mengatakan bahwa gelisah dapat membakar hingga 350 kalori perhari dan cukup mengurangi berat badan hingga 30kg pertahun. Jika Anda duduk namun konstan bergerak sama saja dengan cardio atau membakar lemak.
  3. Berkeringat (200 – 600 kalori per 30 menit)
    Olahraga tentu salah satu cara membakar lemak secara efektif. Namun tahukah anda jika Anda berkeringat entah karena suhu udara panas atau melakukan sauna, maka lemak Anda terbakar hingga 200-600 kalori per 30 menit.
    Para ahli sepakat bahwa berkeringat dapat membantu menurunkan berat badan karena tubuh melakukan metabolisme mengeluarkan cairan dalam tubuh.
  4. Bersih-bersih rumah (100 kalori per jam)
    Sebuah studi pada 2013 menunjukkan orang yang melakukan pekerjaan rumah dapat membakar kalori dibandingkan yang tidak melakukan pekerjaan rumah. Contoh, menyuci dan menjemur baju dapat membakar lemak hingga 100 kalori.
So jika anda ingin membakar lemak akan tetapi mempunyai nilai ganda kerjakan pekerjaan rumah, seperti mengepel, menyapu dan lain-lainnya.
Demikian artikel mengenai kesehatan dari kami, semoga bermanfaat.

2 komentar

ini bisa menjadi solusi buat yg jarang berolahraga ya mas.

ternyata minum teh hijau itu bisa menmpengaruhi pembakaran lemak ya,baru tahu saya

iya mas, makanya selalu sediakan teh hijau di rumah ya mas yanto, buat bakar lkemak kita

Perhatian : Untuk kebaikan bersama Dilarang menyisipkan Link Hidup.
jika cuma teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu tidak menjadi masalah, kalaupun masih ada tentunya Pihak Admin akan Menghapusnya.
EmoticonEmoticon