Minggu, 03 Mei 2020

Mau jadi Blogger Sukses?? Lakukan 3 Hal ini!!!

Setiap blogger pasti menginginkan blognya suskses.  Memiliki blog yang setiap hari dikunjungi atau dibaca oleh sekitar lima ribu orang merupakan impian semua blogger, termasuk untuk pemula. Berikut ini ada tiga kebiasaan yang akan menjadikan anda menjadikan blogger sukses.
  1. Terus belajar
    1. Pelajari bidang yang berkaitan dengan topik blog anda. Misal anda suka fotografi, pelajari terus tentang fotografi, pokoknya digali terus tentang fotografi. Kemudian pengetahuan yang anda miliki upload di blog anda, jadikan berita yang update, sehinga pengunjung tidak bosan mengunjungi blog anda.
    2. Cara belajarnya yaitu lewat googling, belajar dari Youtube, baca buku, diskusi dengan sesama blogger dan sebagainya.
    3. Pelajari juga pengetahuan baru seputar blogging dan bisnis.
  2. Selalu catat setiap kali ada Ide
    1. Mencatat ide mambantu anda untuk lebih produktif. Jadi setiap ada ide keluar dari pikiran anda segeralah untuk di catat. 
    2. Ide tidak harus dieksekusi saat ini juga, akan tetapi bisa anda tulis dimasa yang akan datang.
  3. Wujudkan Ide Anda
    Jangan hanya mencatat ya gan, akan tetapi juga wujudkanlah ide anda itu. Ide tidak harus diwujudkan dalam hitungan hari atau minggu. Anda bisa mewujudkan ide tesebut ketika anda sudah punya waktu dan siap diposting. Jangan takut ide anda akan berhasil atau tidak, yang paling penting anda sudah mencoba.
Itulah tiga ide kebiasaan untuk menjadi blogger sukses. 

Perhatian : Untuk kebaikan bersama Dilarang menyisipkan Link Hidup.
jika cuma teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu tidak menjadi masalah, kalaupun masih ada tentunya Pihak Admin akan Menghapusnya.
EmoticonEmoticon