Minggu, 24 November 2019

CONTOH HIASAN DINDING KELAS SEKOLAH

Biasanya sekolah yang mau Akreditasi mendesain kelasnya agar menarik, dan juga agar mendapatkan nilai baik di mata Asesor. Selain dari pada itu, mendesain kelas menjadi tujua lain yaitu agar peserta didik merasa nyaman dan kerasan di dalam kelas. Sehingga berangkat sekolah pun menjadi semangat setiap harinya. Dengan kelas yang indah dan rapih membuat suasana belajar pun menjadi semangat. Sehingga siswa menjadi tumbuh kembang yang optimal, sesuai dengan harapan orang tua dan guru serta harapan bangsa Indonesia tentunya. 
Berikut ini adalah contoh hiasan dinding kelas yang bisa anda contoh buat mendesain kelas anda.
Foro Ruang Kelas 4 SDN Tritih Wetan 01


Ruang Kelas IXB MTs Ma'arif Wanareja




4 komentar

anak2 sekarang makin kreatif yah. Salut

Suka sama yang ada foto-fotonya. Bikin kelas mirip galeri lukisan, keren.

yang hiasan dinding dari map itu keren. estetik tapi juga asas tepat guna.

Wah kreatif banget ya, anak-anak. Jadi pengen balik masa sekolah lagi deh, bisa seru-seruan hias kelas macam begini. Kalau saya dulu hias kelas pas ada lomba kelas di milad sekolahan. Hehehe.

Perhatian : Untuk kebaikan bersama Dilarang menyisipkan Link Hidup.
jika cuma teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu tidak menjadi masalah, kalaupun masih ada tentunya Pihak Admin akan Menghapusnya.
EmoticonEmoticon